SNBP 2025 SMANSAKU
- Senin, 24 Maret 2025
- admin-1
- 0 komentar

SMA Negeri 1 Kupang mengucapkan :
“Selamat dan Sukses kepada Peserta Didik kami Tahun Pelajaran 2024/2025 yang telah lulus Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi 2025 (SNBP 2025)".
Kiranya ilmu yang akan ditempuh nanti dapat berguna bagi bangsa dan Negara. Bagi anak-anak kami yang belum lulus SNBP 2025, jangan berkecil hati.
Teruslah berjuang dengan doa dan tekad kerja keras untuk terus maju dengan penuh semangat.
Doa kami menyertai kalian semua.